Bullet For My Valentine adalah group musik heavy metal yang berasal dari Bridgend, Wales. Grup ini dibentuk pada tahun 1998 oleh 5 mahasiswa di sebuah studio musik di kampus mereka, BridgendCollege. Nama awal band mereka adalah Jeff Killed John. Mereka mengawali karir di dunia musik dengan memainkan musik Nirvana dan Metallica.
Personil :
Matt Tuck - Vocals
Michael Paget - Guitar
Jason James - Bass
Michael Tomas - Drums
Mantan Personil :
Nick Crandle
Album :
Scream Aim Fire
Bullet For My Valentine
The Poison
Tears Don't Fall
Live At Brixston
Hand of Blood
All These Thing I Hate
Hearts Burst Into Fire
Fever
Download lagunya di sini